Tanjung Selor, MK – Ketua DPRD Marten Sablon, SH dan Wakil Ketua DPRD H. Abd. Djalil Fattah, S.H.,M.M menghadiri kegiatan Penyerahan Surat Keputusan Pengangkatan CPNS menjadi PNS Formasi Guru Garis Depan (GGD) Tahun 2017 dan Pengmabilan Sumpah/Janji Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara Tahun 2018.
Dengan pengangkatan Guru Garis Depan ini, Ketua dan Wakil Ketua DPRD mengharapkan kedepannya akan terjadi peningkatan kualitas pendidikan di daerah-daerah khususnya daerah perbatasan. (Hms)